Senin, 05 Februari 2018

Agama Agama di Indonesia

Berikut 6 agama yang di akui di indonesia:
1.lslam
* Tempat ibadah:Masjid
* Hari-hari besar:
- Idul fitri
- Idul adha
- Isra' mikraj
- Maulid nabi
  - Tahun baru hijriyah
* Kitab suci: Al-qur'an
* Ucapan sapaan :

ﺍﻟﺴَّﻼَﻡُ ﻋَﻠَﻴْﻜُﻢْ ﻭَﺭَﺣْﻤَﺔُ ﺍﻟﻠﻪِ ﻭَﺑَﺮَﻛَﺎﺗُﻪُ

"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuhu"

Artinya: Semoga keselamatan dan rahmat Allah serta keberkahan-Nya terlimpah kepada kalian"

2.Kristen Protestan
*Tempat ibadah:Gereja
*Hari hari besar:
- Natal
- Kenaikan isa almasih
- Wafat isa almasih
- Paskah
Kitab suci : Injil

* Ucapan sapaan :
Salam Sejahtera bagi Kita Semua Shalom "Damai"

3.Katholik
*Tempat ibadah: Gereja
*Hari hari besar:
- Natal
- Paskah
- Wafat isa almasih
* Kitab suci: Injil

* Ucapan sapaan :
Salam Sejahtera bagi Kita Semua atau Shalom "Damai"

4.Hindhu
*Tempat ibadah:Pura
*Hari hari besar:
- Nyepi
- Galungan
* Kitab suci: Weda

Ucapan sapaan :
Om Swastyastu
"semoga dalam keadaan selamat atas karunia dari
Hyang Widhi"

5.Budha
*Tempat ibadah: Wihara
*Hari hari besar:
-Waisak
*Kitab suci: Tri pitaka

Ucapan sapaan :
Namo Buddhaya
Artinya "Terpujilah semua Buddha"

6.Kong hucu
*Tempat ibadah: Klenteng
*Hari hari besar:
-Imlek
-Cap gomeh
*Kitab suci: Wu jing dan Shisu.

Ucapan sapaan:
Salam Kebajikan atau
Wei De Dong Tian (惟德動天)

Artinya "Hanya Kebajikanlah Yang Bisa Menggerakkan Tian (Tuhan)"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar